BERITA

Gubernur Terharu dan Bangga, JPS Gemilang Tahap III Tersalur 100 Persen

Senin, 27 Juli 2020   Admin   390  

Mataram - Setelah penyaluran program Jaring Pengaman Sosial (JPS) Gemilang tahap III diluncurkan pada 13 Juli 2020 lalu di Desa Loyok, Kecamatan Sikur, Kabupaten Lombok Timur (Lotim), distribusi paket bantuan tersebut kini sudah tuntas 100 persen. Sebanyak 120.000 KK di NTB yang namanya masuk sebagai penerima bantuan JPS tahap tiga ini sudah mendapatkan paket tersebut.

Read More

VIRAL

Ratusan Hektar Tanaman Padi di Sumbawa Terancam Kekeringan

Sabtu, 25 Juli 2020   Admin   387  

Sumbawa Besar – Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Sumbawa mencatat seluas 605 hektare tanaman padi terancam kekeringan di Musim Tanam (MT) dua ini. Tanaman padi dimaksud tersebar di tiga wilayah kecamatan, yakni, Moyo Hilir, Lape dan Lopok.

Read More

Masih Banyak Pekerja di NTB Tanpa Jaminan Sosial

Senin, 27 Juli 2020   Admin   348  

Mataram – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) NTB mencatat masih banyak pekerja di NTB belum mendapatkan jaminan sosial. Hal tersebut terutama dialami oleh pekerja kontrak di masing-masing perusahaan yang ada.

Read More

Raperda Penanggulangan Penyakit Menular Agar Masyarakat Lebih Disiplin Kompak

Kamis, 23 Juli 2020   Admin   295  

Mataram - - Pemerintah Provinsi NTB berharap usulan Raperda Penanggulangan Penyakit Menular dibuat, tak hanya untuk menciptakan efek jera bagi pelanggar protokol kesehatan covid-19 saja. Tetapi juga agar masyarakat dapat lebih taat, disiplin dan waspada serta kompak dalam pencegahan dan penanggulangan terhadap penularan berbagai penyakit menular, seperti Covid-19.

Read More